29 C
Jakarta
Monday, November 25, 2024

Rilis

Home Rilis

Indonesia – Swedia Sepakat Kembangkan Kerja Sama Energi

Indonesia dan Swedia merupakan negara yang memiliki banyak persamaan dalam hal politik luar negeri. Melalui kesamaan tersebut, Indonesia berharap hubungan dan kerja sama, utamanya...

Bersama Raja Swedia, Presiden Jokowi Tanam Pohon Ulin di Halaman Belakang Istana Bogor

Presiden Joko Widodo menerima kunjungan kenegaraan Raja Swedia Carl XVI Gustaf pada Senin, 22 Mei 2017, di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat. Kedatangan Raja...

Presiden Jokowi Anugerahkan Bintang Adipurna kepada Raja Swedia

Presiden Joko Widodo menganugerahkan Tanda Kehormatan Bintang Republik Indonesia Adipurna kepada Raja Swedia Carl XVI Gustaf. Penyerahan tanda kehormatan tersebut dilakukan bertepatan dengan kunjungan...

Presiden Tiba di Jakarta, Setelah Hadiri KTT Arab Islam Amerika

Langit cerah menyambut kedatangan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 yang membawa Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma...

Indonesia Sarankan Pendekatan Agama dan Budaya untuk Atasi Terorisme*

Sejarah mengajarkan kita bahwa senjata dan kekuatan militer saja tidak akan mampu mengatasi terorisme. Pemikiran yang keliru hanya dapat diubah dengan cara berpikir yang...

Presiden Jokowi Sampaikan Upaya Indonesia Atasi Radikalisme dan Terorisme Di KTT Arab Islam Amerika

Presiden Joko Widodo menghadiri Arab Islamic America Summit atau Konferensi Tingkat Tinggi Arab Islam Amerika yang dihelat di King Abdulaziz Convention Center, Minggu, 21...

Presiden Tiba di Riyadh,Hadiri KTT Arab Islam Amerika

Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 yang membawa Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo tiba di Pangkalan Udara King Salman, Riyadh, Arab Saudi, Sabtu...

Raih Investment Grade, Presiden Jokowi: Tata Kelola Keuangan Pemerintah Semakin Baik

Indonesia mendapatkan peringkat layak investasi (investment grade) dari lembaga pemeringkat S&P. Pencapaian kondisi investment grade ini menunjukan adanya kepercayaan yang besar dari dunia internasional...

Ke Arab Saudi, Presiden Jokowi Hadiri Arab Islamic-American Summit

Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo siang ini, Sabtu, 20 Mei 2017 pukul 13.00 WIB, bertolak menuju Riyadh, Arab Saudi, guna...

JAMAN : Wujudkan Kebangkitan Nasional dengan Trilogi Kemandirian

Jaman, Nasional (20/5) - Munculnya aksi serentak di beberapa kota yang dilakukan oleh kebanyakan kelas menengah Indonesia yang cenderung diam (silent mayority), telah mendorong...